Google Telah Desain Ulang Tampilan Pecarian Gambar

Posted on Monday, January 28, 2013

 
Google si mesin pencari telah mendesain ulang tampilan di bagian pencarian gambar, apakah anda memperhatikan perubahan tersebut ?   jika anda memperhatikannya pasti anda akan menyadari bahwa ada perubahan di bagian tampilannya.


Perubahan Google Image Search ini didesain demi mempermudah pengguna untuk berpindah dari hasil pencarian yang berukuran besar dan juga membuat lebih cepat ketimbang sebelumnya. Perubahan yang paling dirasakan adalah cara untuk preview image yang kini memiliki ukuran yang lebih besar.
Dilansir AndroidAuthority, kini para pengguna dapat menampilkan image preview yang lebih besar dengan cara klik hasil pencarian image. Namun cara ini tidak lantas mengarahkan pengguna langsung ke website dari image tersebut seperti sebelumnya.
Terdapat juga tambahan kemampuan menggeser image dengan menggunakan keyboard selain pemakaian mouse.
Jika pengguna ingin kembali menampilkan hasil pencarian lain setelah melihat preview image, kini cukup dengan cara scroll down untuk melanjutkan daftar pencarian selanjutnya. Namun, navigasi host page dari image tetap bekerja dengan cara klik pada preview image, sama seperti sebelumny.
silakan chek sendiri dan lihat hasilnya.

1 comment:

  1. Nice Share., ane juga ikut serta dalm proses desain ulangnya bersama tim google.
    heheh

    izin share ya.. wkwkwk

    ReplyDelete

Terima Kasih Telah Menyempatkan Diri Untuk Berkunjung Ke Aihlo, Tinggalkan Komentar Anda Untuk Menyelesaikan Masalah Anda, Dan Jangan Lupa Untuk Meninggalkan Jejak Blog Anda Agar Saya Dapat Visit Back Ke Site Anda !
Berkomentarlah Dengan Kata Kata Yang Baik Dan Sopan
Terima Kasih :)

© Aihlo. Template by Template Responsive Design Powered By Blogger